Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Advertisement

Advertisement

macam-macam Format Video untuk Mobil

macam-macam Format Video untuk Mobil-hallo sobat otomotif,bahas seputar video yang bisa diputar di head unit mobil ni,tidaklah semua video bisa di putar di head unit mobil kita,video harus sesuai dengan format di head unit mobil kita,lantas format video apa aja yang pas di head unit mobil mari kita ulas bebagai format video head unit mobil.

macam-macam Format Video untuk Mobil


hampir semua unit mobil dipastikan memiliki head unit atau double din yang bisa memutar video dan menjadi sangat penting video bisa diputar di head unit mobil kita,lantas kita harus tahu format video apa aja yang bisa diputar di head unit baik merk piooner atau kenwood atau merk china lainnya,berikut berbagai format video untuk head unit yang bisa sobat coba di head unit kalian:

1. MP4 atau MPEG-4

Format video untuk mobil yang paling sering dijumpai adalah MP4 atau MPEG-4. Kebanyakan file dengan format video MP4 dapat diputar di head unit mobil tanpa kendala berarti. Ini karena head unit yang ada pada mobil keluaran sekarang memang dirancang untuk kompatibel dengan file berformat MP4. Sedikit informasi, file standar yang disediakan oleh YouTube juga menggunakan format MP4 ini.

2. MKV

Selain format MP4, format video lainnya yang juga sering ditemui adalah MKV (Matroska). File video dengan format MKV biasanya berukuran besar karena memang format jenis ini dapat menyimpan data dalam ukuran besar. Format MKV sering ditemukan pada file multimedia yang kompleks, terdiri dari video, audio, dan bahkan subtitle. Namun, terkadang inilah yang membuat file MKV sulit untuk diputar melalui head unit mobil.


3. AVI

Selanjutnya ada format video AVI atau Audio Video Interleave. Biasanya format video untuk mobil ini digunakan pada file film atau video berdurasi panjang. Selain itu, AVI juga merupakan format default untuk video yang dibuat menggunakan handycam atau kamera digital. Untuk dapat memutar video dengan format AVI, pastikan pemutar video Anda telah dilengkapi dengan pembaca codec agar file dapat terbaca dan diputar. Ini karena format AVI mengandung codec seperti Xvid atau DivX.


Mengubah format video untuk mobil,Anda punya file video yang ingin diputar di mobil, tetapi tidak kompatibel dengan player di head unit? Tidak perlu khawatir, sekarang Anda bisa “menyulap” file tersebut agar bisa diputar di player meski formatnya tidak kompatibel. Caranya adalah dengan cara agar video yang kita dowloand dari youtube bisa kita putar di head unit mobil kita.

Hadirnya fitur entertainment di sebuah mobil tentu akan membuat pengalaman berkendara terasa lebih menyenangkan.Pastikan lebih dulu bahwa file yang ingin Anda putar memiliki format video untuk mobil agar bisa diputar.

ITU DIA sobat berbagai format video untuk mobil semoga bahasan kali ini tentang Berbagai Format Video untuk Mobil bisa bermanfaat bagi kita semua terima kasih.